Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2019

SEJARAH PERKEMBANGAN S/TI, HARDWARE SOFTWARE DAN REVIEW PRODUK PERUSAHAAN IT

Gambar
SEJARAH PERKEMBANGAN SISTEM/ TEKNOLOGI INFORMASI, PERKEMBANGAN HARDWARE DAN SOFTWARE DAN REVIEW PRODUK PERUSAHAAN IT 1.       Sejarah Perkembangan Teknologi Informasi, Perkembangan Hardware dan Software 1)      Sejarah Perkembangan Teknologi Informasi Teknologi Informasi (TI) atau  Information Teknologi  adalah istilah umum untuk teknologi apapun yang membantu manusia dalam membuat, mengubah, menyimpan, mengomunikasikan dan menyebarkan informasi. TI menyatukan komputasi dan komunikasi berkecepatan tinggi untuk data, suara, dan video. Contohnya adalah TV, peralatan rumah tangga elektronik, gawai (telepon) dan Komputer. Komputer merupakan suatu alat pengolah data dan angka yang di dalamnya terdapat sistem operasi.  Sedangkan Sistem Informasi adalah kombinasi dari teknologi informasi dan aktivitas orang yang menggunakan teknologi itu untuk mendukung operasi dan manajemen. Perkembangan teknologi memang sudah tidak bisa dipungkiri lagi.  Sejak awal dibuatnya komputer hingga kini